Friday, May 28, 2010

Kenali manfaat Gamat (Tripang) dan Spiruna

Apakah itu GAMAT?

Gamat merupakan binatang invertebrata pemakan makanan organik yang hidup didasar laut. Memiliki keistimewaan meregenerasi sel tercepat. Gamat jika dipotong-potong akan segera sembuh hanya dalam 2 jam. Masing-masing potongan gamat akan menjadi binatang sendiri-sendiri. Gamat jika diarkan diudara akan meleleleh, dan lama kelamaan menjadi lendir. Lendir tersebut jika dimasukan kembali ke air asin maka akan menjadi Gamat seperti semula. Prof. Ridzwan Hashim Malaysia menemukan Cell Growth Factor dalam Gamat, yaitu Faktor Pertumbuhan peregenerasi Sel/jaringan TERCEPAT. Gamat mengandung semua asam amino, semua mineral dan semua vitamin kecuali vitamin K.


Apakaha itu SPIRULINA?

Spirulina merupakan tumbuhan mikroakuatik tertua di dunia. Memiliki fitonutrient lengkap dengan kandungan lebih dari 100 zat gizi hingga dijuluki “SUPER FOOD”. Spirulina memiliki daya detoksifikasi 2 kali lebih baik dari CHLOROPHIL. Kandungan phycocianin dalam “SUPER FOOD” spirulina berkhasiat meningkatkan kemampuan tubuh dalam memproduksi sel darah merah serta membantu membangun sistem kekebalan tubuh baik humoral maupun selular. Menurut WHO “SPIRULINA” merupakan suplemen terbaik abad 21. FAO: “Spirulina adalah suplemen ideal masa depan”.

0 comments:

Post a Comment